Lpmarna.com– Pandemi CoVid-19 banyak mengubah pola aktivitas manusia, termasuk dalam hal belajar-mengajar. Biasanya, perkuliahan dilakukan di ruang kelas, kini dijalani dengan jarak jauh. Dari luring ke daring. Grafik di atas merupakan tanggapan mahasiswa UIN Sunan Kalijaga (UIN Suka) Yogyakarta terhadap efektivitas perkuliahan daring.
BACA JUGA: Error Not Found: Kuliah Daring Tersendat
Data tersebut diolah oleh Pusat Data (Pusda) Arena. Pengumpulan datanyamenggunakan teknik rundown sampling dengan 253 orang responden. Responden adalah mahasiswa UIN Suka yang masih aktif menjalini kuliah daring. Pengumpulan data berlangsung dari 04 April sampai 07 April 2020.
PUSDA: Akmal, Elya. | Ilustrator: Firdan Haslih